-->

Cara Merubah Jaringan 4g Tanpa menggunakan Tambahan Aplikasi

Pada dasarnya Jaringan 4g sudah di setel secara otomatis untuk handphone yang sudah mendukung jaringan 4g. namun terkadang kesal ketika jaringan 4g tersebut dengan sendirinya berubah menjadi 3g.

Pada Tutorial Kali ini deepeddiezilker.blogspot.com akan memberikan Cara untuk meruah jaringan tersebut agar tetap pada jaringan 4g.

Cara ini Sudah terbukti dan Sudah Teruji di berbagai macam merek dan Versi android, simak baik baik step demi stepnya jangan sampai terlewatkan.

1. Pilih Menu Panggilan
2. Ketikkan seperti ketika anda membuat panggilan untuk mengecek pulsa atau kuota, masukkan Kode Berikut *#*#4636#*#* selengkapnya lihat gambar dibawah ini ( dalam gambar tersebut hanya ada *#*#4636#*#) dan ketika anda memasukkan * terahir maka akan secara otomatis akan menuju ke engineering mode android.
3. Masuk Ke Engineering mode android (otomatis) tampilannya silahkan lihat gambar dibawah.
pada gambar terlihat ada menu telephone 1 dan 2. menu itu ada jika android anda mempunyai 2 slot kartu sim. jika hanya ada 1 slot kartu sim maka yang ada hanya telephone 1 saja. silahkan pilih menu telephone 1 jika slot sim 1 yang ingin anda rubah jaringannya menjadi 4g.

4 setelah itu anda akan dibawa ke menu info telepon, jika anda memilih menu telephon 1 maka yang akan keluar menu info telepon 1. kemudian pilih menu LTE/TD-SCDMA/UMTS
5. Setelah memilih menu LTE/TD-SCDMA/UMTS maka akan keluat pilihan menu lainnya seperti WCDA only dan sebagainya. namun Ketika anda menginginkan hanphon anda hanya menggunakan jaringan 4g maka pilihan menu yang wajib dipilih ialah LTE only. jika masih bingung silahkan lihat gambar di bawah.
6. Selesai. setelah memilih menu LTE only Silahkan tekan kembali saja sampai ke menu utama.
Sekian tutorial mengubah jaringan 4g tanpa menggunakan aplikasi, semoga artikel yang saya buat bermanfaat dan bisa menambah wawasan anda. terimakasih.

"note: pada sebagian android jaringan akan berubah kembali menjadi jaringan otomatis ketika handphon di restrart/ mulai ulang."

Kamu bisa dapatkan artikel terbaru melalui email:

0 Response to "Cara Merubah Jaringan 4g Tanpa menggunakan Tambahan Aplikasi"

Post a Comment